Rabu, 05 Juli 2017

Cara Menjadikan Google Search Engine Sebagai Halaman Penelusuran Di Google Chrome

loading...
Google adalah perusahaan terbesar yang bekerja di bidang internet salah satu produk yang dibuatnya yaitu Google Search Engine, sebenarnya banyak sekali produk-produk yang dimiliki oleh google antara lain yaitu: Gmail, Google Search Engine, Google Translate, Blogger dan masih banyak lagi, tak jarang banyak orang lebih suka produk google ketimbang produk lain, mungkin karena lebih mudah digunakan dan lebih enak dilihat, mungkin!?.

Baca Juga: 5 Fitur Cepat Google Search Box Yang Sering Digunakan

Membuat semua orang lebih suka dengan google search engine karena lebih enak di lihat dan easy to use ketimbang search engine lainnya seperti yahoo, bing, ask, dan AOL. menurut saya pribadipun google search engine lebih di untungkan karena enak digunakan dan mendukung produk lainnya seperti gmail, dan blogger karena saya menggunakan fasilitas itu dari google, lebih nyambung gitu. dan tampilannya lebih adem ketimbang search engine lainnya.
Cara Menjadikan Google Search Engine Sebagai Default
Nah, Jika Google Chrome kalian, saat kalian ingin mencari sesuatu di browser, pasti kalian langsung menulis kata kuncinya tanpa menulis alamat search engine terlebih dahulu, dan pada browser seperti Google Chrome ini pasti memiliki default search engine otomatis jika kalian menulis kata kunci dan browser akan otomatis mencari dan akan mengugnakan default search engine tertentu, misalnya google atau yahoo ataupun search engine lainnya, itu sudah otomatis ada pada browser seperti Google Chrome salah satunya. dan kalian dapat merubah pengatura mesin pencari, misal dari yahoo search engine ke google search engine dan lainnya. langsung saja simak caranya untuk mengganti default search engine pada Google Chrome.

Cara Menjadikan Google Search Engine Sebagai Default Di Google Chrome

1. Masuk pada browser Google Chrome

2. Pada bagian atas kanan Browser ada 3 titik vertikal, lalu klik. atau Custumize and Control

3. Lalu klik lagi Settings, Untuk lebih jelasnya bisa lihat gambar dibawah ini

Cara Menjadikan Google Search Engine Sebagai Default

4. Klik Settings lagi yang ada pada bagian kiri layar anda

5. Klik Menu Search Engine

6. Setelah itu klik Manage Search Engines

Cara Menjadikan Google Search Engine Sebagai Default

7. Nah, Akan Muncul tampilan Seperti gambar dibawah ini

8. Pilih Search Engine Google, klik bagian titik 3 vertikal lalu akan muncul menu lagi dan klik Make Default

9. Selesai.

Untuk kotak yang warna hitam (tulisan BOLD) pada gambar dibawah ini yaitu menunjukan search engine yang kita gunakan saat ini, nah jika kita sudah klik make default pada Google search Engine otomatis tulisan Google Search Engine akan menjadi tebal, itu menunjukan kita sedang menggunakan search engine tersebut.

Misalkan Jika kalian tidak menemukan search engine seperti gambar dibawah ini, hanya ada yahoo search engine, "Terus Gimana Dong Nambahin Google Search Enginenya?"
Kalian Tinggal klik ADD yang terletak pada bagian bawah menu tersebut (lihat gambar)
Setelah klik Add isikan Sesuai syarat. Untuk Lebih Mudah (Biasanya, Jika kalian tulis alamat search enginenya seperti "Google.com" lalu kalian mencari sesuatu melalui search engine tersebut, secara otomatis pada menu bar setting Other Search Engine akan muncul Search Engine yang anda gunakan tadi, dan bisa langsung"Make Default" Search Engine Tersebut).

NB: apasih default itu? = pada Teknologi Informasi, default itu berarti setelan standar
apasih search engine itu? = Search engine adalah mesin pencari, terjemahan b.indonesia


Cara Menjadikan Google Search Engine Sebagai Default

Itu saja yang bisa saya sampaikan artikel tentang Cara Menjadikan Google Search Engine Sebagai Halaman Penelusuran Di Google Chrome, semoga bermanfaat untuk kita semua, mohon maaf jika ada salah-salah kata atau kata yang kurang dimengerti. jika mengalami kesulitan silahkan tanyakan pada kolom komentar dibawah ini.
loading...

Artikel Terkait

Cara Menjadikan Google Search Engine Sebagai Halaman Penelusuran Di Google Chrome
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email

Dilarang Keras~

*Spaming
*Memasang Link Aktif
*Asal komen

Komentar sewajarnya dan relavan