loading...
Ingin Menginstal 2 Aplikasi sama dalam 1 Smartphone android? Artikel ini sangat pas untuk kamu yang ingin menginstal 2 aplikasi sama dalam 1 Gadget yang bersistem Operasi android.Bagaimana Cara menginstal 2 Aplikasi Sama dalam 1 Smartphone android? Jawabanya dengan cara men-clone atau menggandakan aplikasi tersebut dengan menggunakan aplikasi khusus

Cara Cloning aplikasi android sebenarnya sangat mudah, kamu nggak harus mengetahui kode-kode pemograman android untuk cloning aplikasi android
Seperti apa langkah-langkah cloning aplikasi android? Berikut ulasan lengkap tatacara cloning aplikasi android tanpa root yang baik dan benar
Aplikasi yang dibutuhkan
- Xplore
- Apk Editor
Persiapkan terlebih dahulu beberapa aplikasi penunjang diatas, jika sudah disiapkan mari lanjut ke tutorialnya
Cara Cloning Aplikasi Android
1. Pertama-tama install kedua aplikasi yang sudah saya sebutkan tadi

2. Buka X-plore, pilih pengelola apliikasi di tap kanan dan sdcard pada tab kiri seperti screenshot diatas

3. Buka tap kanan, lalu pilih aplikasi yang ingin digandakan. Contoh: 920 texteditor

4. Buka apk editor, lalu cari file .apk tadi
5. Pilih clone, simpan di sdcard, lalu tunggu sampai proses penggandaan selesai

6. Install file apk yang bernama nanana_clone.apk

7 selamat kamu sudah berhasil menggandakan aplikasi android.
Demikian cara clone aplikasi android, dengan mempraktekan tutorial berikut kamu akan bisa menginstal aplikasi yang sama dalam 1 Smartphone android.
loading...
Cara Mudah Cloning Aplikasi Android
4/
5
Oleh
Admin
Dilarang Keras~
*Spaming
*Memasang Link Aktif
*Asal komen
Komentar sewajarnya dan relavan